Sikatan Bakau Cyronis rufigastra (Raffles, 1822)
Mangrove Blue Flycatcher
Nama Lokal : Tengke Tomate/Siora/Salamberi
Ciri Umum : Panjang tubuh 14 cm. Jantan : tubuh atas biru tua, alir biru pucat, dagu gelap, tubuh bawah karat jingga. Betina:tubuh atas biru zaitun, kekang dan tubuh bawah merah karat jingga.
Penyebaran Lokal : Terdapat di seluruh TN Lore Lindu (omissa)
Daerah Sebaran : Di subkawasan Sulawesi, Semenanjung Malaya, Sunda Besar, Filiphina. Ada Empat anak jenis : 1. omissa : P.Sulawesi 2. peremosissa : P. Salayar. 3. djampeana: Tanah jampea. 4 Kalaoensis : Keleo
Status dan Habitat : Umum. menghuni perbukitan dan hutan pegunungan bawah juga hutan sekunder yang tinggi, dan secara lokal pegunungan semak sekunder, antara 500 -2300m.
Lokasi Foto : Tugu Perdamaian Kota Palu
Bagikan :
- Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
- Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
- Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru) Telegram
- Klik untuk berbagi di Utas(Membuka di jendela yang baru) Utas
- Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru) LinkedIn
- Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru) Surat elektronik
- Klik untuk mencetak(Membuka di jendela yang baru) Cetak
